Pasang Widget Encoder HTML di Blog
Apakabar Sobat Blogger ? saya berharap hari ini Sobat berbahagia dan sejahtera dihati, amin. Kali saya akan beritahukan perihal bagaimana kita bisa memposting sebuah code html agar dengan mudah penulisannya dan memposting dalam postingan kita.
Silahkan pasang pada widget blog agar jika kita membutuhkan dengan cepat sangat mudah menggunakannya. Adapun caranya pasang di widget kita sangatlah mudah seperti berikut ini :
- Kunjungi alamat berikut ini disini tanpa melakukan pendaftaran atau login;
- Langsung saja pilih rencana penampilan di widget seperti lebar dan tinggi widget sesuai ukuran kebutuhan; lihat gambar berikut :
- Tekan get widget, maka akan muncul dibawahnya kode HTM source yang dapat di copy untuk dipasang ke dalam widget blogger kita; lihat gambar berikut :
- Selanjutnya masuklah ke sidbar layout kita di blogger; Pilih Rancangan >> Elemen Laman >> Tambah Gadget >> HTML/Javascript
- Pilihlah penempatannya sesuai posisi yang kita kehendaki;
- Pastekan kode HTML ke dalam menu HTML edit konfigurasi;
- Tekan save;
- Simpan perubahan;
- Selesai; silahkan lihat blog penampilannya... selamat mencoba
Demikian konten saya kali ini semoga berarti bagi yang tertarik. Terima kasih atas kunjungannya dan berikanlah komen yang terbaik. Untuk mencoba sebuah posting silahkan Sobat copy dari naskah asli HTM jangan lebih dari 50 baris, pindahkan HTML asli Anda ke sidebar saya dibawah, selanjutnya tekan "convert" maka akan terjadi perubahan seperti tag (< >) akan menjadi (<dan>) selanjutnya Sobat bisa mengcopy hasil tersebut untuk menjadi postingan Sobat misalnya sobat akan memposting sebuah script... maka jasa ini sangat berguna dan mudah bin cepat untuk digunakan. Selamat bereksperimen ya...?! Salaaam !!!
No comments:
Post a Comment
Terimakasih Anda telah silaturakhim keblog ini dengan misi didaktik metodik pembelajaran di SMK, sehingga setiap saat dapat berubah sesuai kompetensi Pembelajaran. Silahkan berikan komentar yang sangat berharga demi kemajuan blog ini. Sehubungan dengan hak cipta apabila ada konten Anda disini dengan rendah hati saya mohon ijin memuatnya dan jika tidak berkenan mohon konfirmasinya, Mari berbagi untuk info yang manfaat dan belajar sepanjang hayat, salam sukses buat Anda dan keluarga!!! Klik gambar emoticon berikut jika Anda ingin menggunakannya.